5 day challenge portfolio

Bangun Portofolio Profesional dalam 5 Hari!

Challenge intensif selama 5 hari untuk membangun portofolio menarik, meningkatkan kredibilitas, dan menarik klien potensial di platform freelance.

5 day challenge portfolio

Sulit Dapat Klien? Mungkin Ini Alasannya

Belum memiliki portfolio

Ibarat berperang, portfolio adalah senjata utama seorang freelancer. Belum punya portfolio sama saja dengan berperang tanpa senjata.

Portfolio kurang menarik

Sudah punya portfolio tapi kurang menarik di mata klien. Kok bisa?

Sulit meyakinkan klien karena …

Tidak bisa menampilkan sampel dan contoh pekerjaan.

Apa yang akan Anda pelajari dalam 5 hari challenge ini?

  • Menentukan Niche & Target Klien
  • Membuat Dummy Project
  • Menyusun Portfolio
  • Optimalisasi dan Proofreading
  • Publikasi dan Promosi
coffee friends8

Mereka yang pernah mengikuti kelas portfolio

5 star rating
5 star rating
5 star rating
5 star rating
5 star rating
belum pernah membuat portfolio, bingung mulai dari mana, apa saja yang di input ke portfolio, sampai akhirnya lihat ig bu indri,scroll scroll scroll dan langsung daftar kelas portfolio. trimakasih banyak ya bu indri, dari bingung jadi tercerahkan, di bantu step by stepnya, dari bingung jadi bisa bikin portfolio ala2 yang masih perlu di bagusin lagi. sekarang tinggal mencoba apply remote jobs. mhn dukungannya πŸ™‚
Nuzul Fitriawaty Basri
Customer Title
5 star rating
5 star rating
5 star rating
5 star rating
5 star rating
Alhamdulillah, banyak ilmu yg di dapat selama mengikuti kelas portfolio ini.
Frisca Yudhi Styasari
Customer Title
5 star rating
5 star rating
5 star rating
5 star rating
5 star rating
Harga kelas terjangkau.
Belajarnya: 1x webinar, dan berkali2 tanya-jawab-diskusi di grup dan hasil pekerjaan kita diperiksa satu-satu lho oleh Ibu Indri, sehingga setelahnya kita yakin kalau kita udah β€œdi jalan yang benar” (secara belum senior pasti masih sering ragu2 kan?:D). Dikasih tenggat waktu juga biar mirip dengan pekerjaan Virtual Assistant. Endingnya, kita bisa buat sendiri tampilan dan isi portofolio dengan link pake nama kita, jadi lebih profesional!
Nur Jamilah
Customer Title
Screenshot 2025 02 18 at 14.24.04
5 day challenge portfolio

Daftar sekarang dan bangun portfoliomu!

Dalam 5 hari, Anda akan memiliki portofolio profesional yang siap menarik klien pertama!

website about me

F A Q

Pertanyaan yang sering ditanyakan.

βœ… Freelancer pemula yang ingin membangun portofolio profesional.
βœ… Virtual assistant, desainer, writer, dan profesi freelance lainnya.
βœ… Mereka yang sudah punya skill tapi belum tahu cara membuat portofolio menarik.
βœ… Siapa pun yang ingin meningkatkan kredibilitas dan mendapatkan klien pertama.

Challenge ini berlangsung selama 5 hari berturut-turut (16-21 Maret 2025), dengan setiap sesi berdurasi sekitar 1-2 jam

By default, this panel is concealed and appears when the user clicks on the section title. Input relevant information about its title using paragraphs or bullet points. Accordions can enhance the user experience when utilized effectively. They allow users to choose what they want to read and disregard the rest. Accordions are often utilized for frequently asked questions (FAQs).

Challenge ini diadakan secara live, tetapi jika Anda tidak bisa hadir, rekaman akan tersedia selama 30 hari setelah challenge berakhir.

Ya! Setiap hari Anda akan mendapatkan tugas praktis yang harus dikerjakan agar hasilnya maksimal.

Anda tetap bisa mengakses rekaman challenge selama 30 hari setelah challenge berakhir, sehingga masih ada waktu untuk menyelesaikan materi dan tugasnya.

Ya, peserta akan mendapatkan akses ke grup komunitas eksklusif (WAG) di mana Anda bisa bertanya, berbagi pengalaman, dan networking dengan peserta lain.

Jika masih ada pertanyaan yang belum terjawab, Anda bisa menghubungi kami melalui email in***********@gm***.com atau DM di Instagram @indriyasw.